Pixel TikTok adalah sebuah kode javascript yang dipasang di website untuk nantinya bisa terhubung di TikTok. Memang apa gunanya menghubungkan website dengan TikTok? Pertama, TikTok Pixel ini merupakan salah satu jenis iklan di TikTok. Jika Anda menautkan website ke iklan TikTok, hal tersebut bisa meningkatkan trafik ke website tiap ada yang klik iklan tersebut. Keuntungan kedua, Anda bisa...
Apa Itu Pixel TikTok? Cara Mengatur Pixel TikTok ke Website
A